• The Cottons “Harapan” LP
RM 33.63
Demajors
Coming Soon! [ETA : 3rd week of May 2025]
Mini album perdana dari duo suami istri Yehezkiel Tambun dan Kaneko Pardede. Menawarkan musik pop manis yang kaya dari sisi komposisi musik.
Seperti kembali ke masa album Percik Pesona milik Chrisye sedang berjaya, era klasik dari Stevie Wonder, hingga saat di mana album Ports of Lima milik Sore sedang eksis di playlist penikmat musik.
Tradisi pop bertenaga dari The Beatles, soft rock ’70-an, pop kreatif Indonesia hingga indie pop ’80-an mendapatkan tempat terhormat di sepanjang album.